Menikmati Panorama dan Pasir Putih yang Eksotis di Pantai Bajul Mati
Pantai-pantai selatan Jawa memang terkenal dengan keindahannya yang tidak perlu lagi dipertanyakan. Termasuk kota Malang yang punya deretan pantai-pantai cantik di bagian selatannya. Salah satunya adalah Pantai Bajul Mati. Jika Anda sedang berkunjung ke Pantai […]